Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Bengkulu Sosialisasikan Layanan Perizinan dalam Rangkaian Pengenalan Kampus dan Program Studi (PKPS) STIA Bengkulu

Penulis

  • Faridah Faridah Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Bengkulu, Indonesia
  • Zetia Wijayanti Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Bengkulu, Indonesia
  • Rahmat Al Hidayat Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Bengkulu, Bengkulu
  • Sudriyanti Putri Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Bengkulu, Bengkulu
  • Agustin Hestiana Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Bengkulu, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.56135/jsm.v2i1.86

Kata Kunci:

Socialization, NIB, MSME actors

Abstrak

Tujuan dari kegiatan ini adalah mensosialisasikan mengenai kemudahan dan manfaat pembuatan nomor induk berusaha (NIB) bagi pelaku usaha dan mahasiswa di Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) Bengkulu. Sehingga Memudahkan bagi Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dan juga para mahasiswa. Sasaran kegiatan ini adalah mahasiswa dan khususnya para pelaku UMKM. Metode yang digunakan adalah sosialisasi tentang bagaimana cara dan tahapan dalam pengurusan surat izin jika ingin memulai usaha dan penguatan proses perizinan bagi pelaku koperasi dan UMKM melalui Sistem Online Single Submission (OSS). Dari sosialisasi ini didapatkan bahwa masyarakat dan para pelaku UMKM merasa sangat terbantu dan dapat bisa mengaplikasikan apa yang sudah didapatkan dari sosialisasi tersebut.

Diterbitkan

2023-01-23 — Diperbaharui pada 2023-01-29

Versi

Cara Mengutip

Faridah, F., Wijayanti, Z., Hidayat, R. A. ., Putri, S. ., & Hestiana, A. . (2023). Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Bengkulu Sosialisasikan Layanan Perizinan dalam Rangkaian Pengenalan Kampus dan Program Studi (PKPS) STIA Bengkulu . Jurnal Semarak Mengabdi, 2(1), 15–20. https://doi.org/10.56135/jsm.v2i1.86 (Original work published 23 Januari 2023)

Terbitan

Bagian

Artikel

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama